Kamis, 17 September 2009

Samsung Star S5233w Menambahkan Wi-Fi


Handphone populer Samsung Star kini telah di-update oleh Samsung. Samsung menambah akses koneksi Wi-Fi ke dalam ponsel Samsung Star S5233w terbarunya. Diperkirakan, ponsel Samsung Star S5233w ini akan menjadi pesaing utama handset Nokia 5530 XpressMusic.

Sementara itu, sbelumnya Samsung Star tidak memiliki Wi-Fi built-in. Kini dengan adanya Star S5233w, Samsung telah menyelesaikan masalah permintaan user atas Wi-Fi. Dengan adanya Wi-Fi dalam Star S5233w, Samsung berharap penjualan kedua ponsel, Samsung Star S5233A, dan Star S5233w akan terus melejit.

Berikut spesifikasi utama handphone Samsung Star S5233w :

* Layar 3-inch touchscreen
* Resolusi 240 x 400 pixels, 262K colors
* Koneksi :
o EDGE/GPRS
o Wi-Fi
o Bluetooth with A2DP, USB 2.0
* Memory : microSD card
* Camera : 3.2 megapixel
* Fitur : MP3 player dengan DNSe, FM radio
* Harga perkiraan : $250


1 komentar:

  1. kalo samsung star yg gak punya aplikasi wifi bisa download gak?? dan gimana caranya??
    yang gratisan yach magsudnya

    BalasHapus