Rabu, 23 Desember 2009

Tools Menghilangkan AntiVirus Palsu

Banyak malware terkait dengan penjualan antivirus palsu berbedar di Internet. Pengguna internet secara tidak sengaja kadang memasukan program malware dalam bentuk antivirus palsu. Selanjutnya, si program palsu tersebut mulai memberikan peringatan adanya virus yang sebenarnya tidak ada alias palsu.



Satu utility untuk membuang antivirus palsu tersebut dinamai Remove Fake Antivirus. Program kecil tersebut dapat membersikan beberapa antivirus palsu yang disebar di internet.

Dibawah ini nama nama program antivirus palsu yang dapat diberisikan oleh utility Remove Fake Antivirus Security Tool:

- Antivirus Live
- Personal Security
- Cyber Security
- Alpha Antivirus
- Windows Enterprise Suite
- Security Center
- Control Center
- Braviax
- Windows Police Pro
- Antivirus Pro 2010
- PC Antispyware 2010
- FraudTool.MalwareProtector.d
- Winshield2009.com
- Green AV
- Windows Protection Suite
- Total Security 2009
- Windows System Suite
- Antivirus BEST
- System Security
- Personal Antivirus
- System Security 2009
- Malware Doctor
- Antivirus System Pro
- WinPC Defender
- Anti-Virus-1
- Spyware Guard 2008
- System Guard 2009
- Antivirus 2009
- Antivirus 2010
- Antivirus Pro 2009
- Antivirus 360
- MS Antispyware 2009
- IGuardPC or I Guard PC
- Additional Guard

Bila komputer secara tidak sengaja memasukan program antivirus palsu. Dapat dibersihkan dengan Remove Fake Antivirus yang berukuran 160kb.

2 komentar:

  1. yg poenya blog ini.,,
    thankz bwanget.....

    BalasHapus
  2. Thanks for your informatic post, it will help us to fight against virus to protect our PC and Laptop.

    BalasHapus